Rayakan Dies Natalis AIS/STIS/Polstat STIS ke-67 dan Hari Statistik Nasional 2025 dengan berlari atau berjalan bersama komunitas BPS dan STIS!
Pantau perkembangan pendaftaran Virtual Running DN AIS/STIS/Polstat STIS ke-67 & HSN 2025 secara langsung
Laki-laki dengan profil lengkap
Perempuan dengan profil lengkap
Tim yang sudah dibuat
96% tim final
Virtual Running – DN AIS/STIS/Polstat STIS & Hari Statistik Nasional 2025 adalah event olahraga virtual yang diselenggarakan oleh STIS Runners dan BPS Runners untuk merayakan momentum bersejarah: ulang tahun Politeknik Statistika STIS dan Hari Statistik Nasional. Event ini terbuka untuk seluruh pegawai BPS, mahasiswa STIS, dan alumni STIS di seluruh Indonesia. Peserta membentuk tim beranggotakan 5 orang dengan target individual 67 kilometer selama 26 hari (1-26 September 2025).
Min. 1 perempuan per tim
Per individu dalam 26 hari
Pilih sesuai kemampuan
Dimana saja, kapan saja
Merayakan dunia statistik melalui olahraga dan persahabatan
Komunitas lari mahasiswa dan alumni Politeknik Statistika STIS
Komunitas lari pegawai Badan Pusat Statistik seluruh Indonesia
Rencanakan persiapan dan partisipasi Anda sesuai timeline resmi event
Buka pendaftaran peserta dan pembentukan tim. Setiap tim terdiri dari 5 orang dengan minimal 1 perempuan per tim.
Periode lari/jalan virtual dimulai! Setiap peserta menargetkan 67 km selama 26 hari melalui aktivitas lari atau jalan kaki.
Distribusi medali dan add on keseluruh peserta
15 Agustus
Mulai daftar & bentuk tim
31 Agustus
Briefing teknis & tanya jawab
1 September
Mulai lari/jalan virtual
29 September
Distribusi add on
Ikuti langkah-langkah sederhana ini untuk bergabung dalam Virtual Running DN AIS/STIS/Polstat STIS ke-67 & HSN 2025
Masuk ke website resmi menggunakan akun Google atau email untuk memulai pendaftaran
Isi data diri secara lengkap untuk keperluan verifikasi dan pendaftaran
Bentuk tim beranggotakan 5 orang atau bergabung dengan tim yang sudah ada
Ajak 4 rekan lainnya untuk membentuk tim, minimal 1 orang perempuan per tim agar bisa finalisasi tim
Jangan lupa untuk memesan Add On dan Medali agar lebih memeriahkan acara ini
Gunakan aplikasi strava untuk mencatat aktivitas lari/jalan kaki Anda
Upload hasil aktivitas harian Anda melalui dashboard website
Kumpulkan total 67 kilometer dalam 26 hari melalui kombinasi lari dan jalan kaki
Kamu mendapatkan manfaat luar biasa dengan mengikuti acara ini!
Medali premium dengan desain khusus DN AIS/STIS/Polstat STIS ke-67 & HSN 2025, dikirim langsung ke alamat Anda
Kaos olahraga premium dengan desain khusus, tersedia dalam berbagai ukuran
Sertifikat digital resmi yang dapat digunakan sebagai portfolio pencapaian olahraga
WhatsApp Group untuk sharing pengalaman, motivasi, dan networking
Pantau progress tim dan individual secara real-time dengan ranking yang terupdate
Kesempatan berkenalan dengan rekan-rekan dari seluruh Indonesia
Bergabunglah dengan komunitas BPS Runners dan STIS Runners untuk menggalakkan gaya hidup sehat berjalan atau berlari melalui event Virtual Running DN x HSN 2025
Diselenggarakan oleh: